Inilah Jenis – Jenis Bahan pakaian Yang Bagus Untuk Produksi Kaos Konveksi

Konveksi nyatanya tidak hanya memproduksi pakaian untuk kegiatan sehari – hari. Akan tetapi saat ini jasa konveksi juga memproduksi pakaian untuk kebutuhan khusus. Sebut saja seperti seragam, kaos promosi, kaos event, kaos partai dll. Untuk pakaian – pakaian yang di pesan ini, sering kali dalam jumlah yang cukup banyak. Menilik ke beberapa waktu lalu, jenis bahan pakaian baju yang bagus, mungkin tidak sebanyak sekarang. Dan zaman yang sudah semakin modern ini. Dapat menjadi pilihan dalam menggunakan bahan baju juga dalam membuat busana atau pakaian yang sudah semakin beragam. Bukan hanya model pakaiannya saja. Akan tetapi jenis bahan baju ini pun sudah cukup bervariasi.  Jika dulu kita sering kali mengenal bahan baju itu dalam bentuk polos – polos saja. Selain itu warna yang soft hingga warna yang menyala. Sudah pasti tersedia dan banyak yang menggunakannya.

Konveksi

3 Jenis – Jenis Bahan Pakaian Yang Bagus Untuk Produksi Kaos Konveksi

Untuk jenis bahan baju ini sendiri sudah pasti sangat bervariatif. Selain itu juga bisa kita bedakan yakni sesuai dengan kegunaan klien pastinya.  Karena memang untuk setiap jenis bahan baju yang ada ini sudah pasti memiliki fungsinya tersendiri. Dan berikut ini ada beberapa jenis bahan baju yang paling bagus ini merupakan bahan untuk bikin kaos polo dan bikin jaket. Untuk tahu lebih detail nya lagi, simak beberapa ulasan berikut ini diantaranya:

  1. Cotton galaxy

Untuk bahan baju kaos yang satu ini memiliki corak yang unik dengan bintik warna – warni. Terutama pada permukaan kainnya tentu saja merupakan cotton galaxy. Terdiri dari 4 corak warna yang memang tersedia untuk kain cotton galaxy.  Contohnya saja seperti black, white, Scotlight, dan rainbow. Untuk jenis bahan galaxy yang satu ini dibuat dengan serat alami. Sehingga sudah pasti cukup aman untuk kulit. Bahkan untuk kulit anak – anak sekalipun.

  1. Cotton combed stripes

Untuk jenis bahan pakaian yang satu ini memang memiliki warna yang solid atau plain. Dimana jasa kami ini pun memiliki solusi untuk anda. Terutama bagi anda yang memang ingin menggunakan bahan baju untuk kaos dengan menggunakan variasi warna. Yakni mungkin anda pun bisa mencoba menggunakan kain cotton combed stripes. Dimana kami ini memiliki ciri khas corak garis dengan memadukan 2 warna pada satu kain. Yakni dengan bentuk garis vertikal yang memanjang.  Berbeda dengan jenis kain stripes pada umumnya, karena bahan dasarnya pun bukan jenis katun biasa. Akan tetapi bahan yang berkualitas premium atau cotton combed.

  1. Cotton modal

Bagi anda yang memang ingin menggunakan bahan pakaian kaos yang berkualitas premium. Yakni dengan jenis pakaian yang berbeda. Maka sudah pasti anda harus mencoba untuk menggunakan kain cotton modal. Bedanya kain ini sebenarnya merupakan jenis kain campuran dari serta cotton dan serat modal.  Sehingga wajar jika bahan yang satu ini memang tidak mudah kusut dan uniknya lagi. Bahan ini [un akan terlihat berkilau ketika terkena sinar matahari. Cotton modal ini pun merupakan bahan yang bagus untuk pakaian kaos saja. Akan tetapi kain ini juga direkomendasikan bagi anda yang suka pakai rok.

Nah, itulah 3 jenis bahan pakaian yang bagus untuk produksi kaos konveksi. Semoga bermanfaat serta dapat anda jadikan ide saat ingin pesan kaos dengan bahan apa.